LOMBA VIDEO TINGKAT SMP SEDERAJAT - JOMBANG

Lomba video tingkat SMP sederajat se-Jombang ini diselenggarakan oleh MAN 8 Jombang dalam rangka memperingati harlah MAN 8 Jombang yang ke- 24 Tahun

 


Salam Pramuka !!!

Hallo Kakak - Kakak bagaimana kabarnya hari ini ? mimin doakan semoga dalam keadaan sehat selalu dan tetap diberikan perlindungan dari Tuhan yang maha esa.
Pada postingan kali ini mimin akan menginformasikan mengenai Lomba Video. Lomba Video ini diselenggarakan oleh MAN 8 Jombang dalam rangka harlah MAN 8 Jombang yang ke-24.

Kategori Lomba

Pada lomba kali ini terdapat beberapa kategori lomba video diantaranya adalah :
  1. Lomba video edukasi Pramuka (tiktok) putra
  2. Lomba video edukasi Pramuka (tiktok) putri
  3. Lomba Video PPDB MAN 8 Jombang (tiktok)
  4. Lomba video tartil Al-Quran (khusus sekolah undangan)
  5. Lomba video telling story
  6. Lomba video al-banjari
Untuk informasi lebih lengkap terkait lomba video bisa lihat & download surat dan juknis pada website : https://man8-jombang.sch.id/harlah/

Hadiah Lomba

Berikut daftar hadiah yang harus diperebutkan pada lomba video adalah :
  1. Juara I : Piagam dan tabanas Rp. 1.000.000 + Beasiswa Rp. 600.000
  2. Juara II : Piagam dan tabanas Rp. 750.000 + Beasiswa Rp. 300.000
  3. Juara III : Piagam dan tabanas Rp. 500.000 + Beasiswa Rp. 300.000
  4. Juara Harapan I : Piagam dan Beasiswa Rp. 200.000
  5. Juara Harapan II : Piagam dan Beasiswa Rp. 200.000
  6. Juara Harapan III : Piagam dan Beasiswa Rp. 200.000
  7. Juara Favorite : Piagam dan Beasiswa Rp. 200.000
  8. 20 Pendaftar pertama mendapatkan Rp. 100.000

Periode Lomba

Pendaftaran & Pelaksanaan : 1 - 28 Februari 2021

Cakupan Lomba

Lomba Video ini diselenggarakan untuk tingkat SMP sederajat se-JOMBANG.

Pendaftaran

Pendaftaran paling lambat untuk mengikuti lomba video ini adalah tanggal 28 Februari 2021. Untuk Lomba Video ini bersifat GRATIS tidak dipungut biaya apapun.


Untuk informasi lebih lanjut bisa hubungi kontak dibawah ini :
  1. 0823 3892 0093 - Whike - Lomba video edukasi pramuka
  2. 0857 3265 8894 - Yaqin - Lomba video PPDB MAN 8 Jombang
  3. 0813 5902 8170 - Badrut - Lomba video Tartil
  4. 0857 4622 1361 - Fidyan - Lomba video telling story
  5. 0858 9536 9479 - Hisbulloh - Lomba video al-banjari

Demikian informasi yang dapat mimin sampaikan terkait lomba video yang diselenggarakan oleh MA Negeri 8 Jombang dalam rangka Harlah MA Negeri 8 Jombang yang ke-24. Semoga Informasi yang disampaikan bisa bermanfaat.

Terimakasih :)